Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

IKLAN ATAS POSTINGAN

Soal + Jawaban Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan Otomotif


1. Kecepatan udara pada venturi tergantung pada …..

A. Tekanan atmosfir udara

B. Keadaan udara bebas

C. Besarnya aliran udara

D. Banyaknya udara luar

E. Kapasitas udara

2. Karburator dengan jenis arus turun mempunyai kelebihan, yaitu …..

A. Konstruksi lebih sederhana   

B. Tidak ada kerugian gravitasi

C. Perawatan mudah

D. Adanya gaya gravitasi

E. Harga terjangkau

3. Prinsip kerja dari karburator merupakan aplikasi dari hukum fisika, yaitu …..

A. Pascal             

B. Albert einstin

C. Joule

D. Qontinuitas dan bernauli

E. Ohm

4. Di bawah ini yang bukan merupakan dari sistem karburator adalah …..

A. Acceleration ner

B. High speed

C. Stasio

D. Float system

E. Control system

5. Untuk membuka dan menutup saluran bahan bakar yang berasal dari pompa bahan bakar adalah …..

A. Power valve

B. Throttle valve

C. Needle valve

D. Main valve

E. Expantion valve

6. Pada saat pedal gas kendaraan diinjak secara tiba-tiba/ sepontan, maka throttle valve juga akan membuka secara tiba-tiba/sepontan sehingga aliran udara akan menjadi lebih cepat. Proses ini merupakan kinerja dari karburator pada sistem …..

A. Acceleration

B. High speed

C. Stasioner

D. Float system

E. Secondary high speed

7. Untuk menaikkan putaran idel pada kendaraan saat mesin masih dingin dan katup cuk dalam keadaan menutup maka pada sistem karburator dilengkapi dengan sistem …..

A. Choke system

B. Fast idle mechanism

C. Thermostatic valve

D. Deceleration fuel cut  off system

E. Low speed system

8. Untuk menstabilkan tekanan pada batas permukaan bensin agar konstan merupakan fungsi dari …..

A. Air bleeder

B. Air cleaner

C. Air filter

D. Air horn

E. Air vent tube

9. Jika idle mixture adjusting screw diputar terlalu dalam atau masuk, maka akan mengakibatkan …..

A. Campuran kaya

B. Campuran kurus

C. Campuran homogen

D. Campuran heterogen

E. Campuran sedang

10. Kerja dari katup solenoid terbuka ketika …..

A. Saat percepatan

B. Saat akselerasi

C. Saat stasioner

E. Kontak OFF

D. Kontak ON

11. ECU adalah..

A. Electronik Control Unit

B. Electroda control unit

C. Electroni cam unit

D. Elecktronik control up

E. Electroda curren up

12. Sistem ini didasarkan pada pengukuran tekanan udara yangmasuk kedalam manifold pemasukan adalah efi dengan tipe ....

A. TIPE D-tronik

B. Tipe L-tronik

C. Tipe E

D. Tipe U

E. Tipe C

13. Sistem ini menggunakan alat ukur aliarn udara yang mampu mengukur junlah udara yang  mengalir  pada manifold ini merupakan tipe....

A. TIPE D-tronik

B. Tipe L-tronik

C. Tipe E

D. Tipe U

E. Tipe C

14. Yang tidak termasuk keuntungan sistem EFI adalah..

A. Pembakaran yang terjadi semakin sempurna

B. Tenaga motor semakin besar

C. Lebih ramah lingkungan

D. Lebih irit bahan bakar

15. Pada efi  tipe L-tronik, sinyal udara yang diberikan didasarkan pad jumlah udara yang msuk pada manifold pemasukan, alat pengukur itu adalah..

A. Pengukuran aliran udara

B. Sensor MAF

C. ABS sensor

D. Air flow meter

E. Knocking sensor

16.  Alat yang berfungsi untuk meredam denyutan akibat penginjeksian bahan bakar ialah....

A. Pengatur tekanan

B. Injektor start engine dingin

C. Peredam denyut(pulsasion damper)

D. ECU

E. Throttle

17. Sensor oksigen terletak pada....

A. Intake manifold

B. Exhaust manifold ke arah knalpot

C. Engine

D. Head silinder

E. Block silinder

18.  Dibawah ini yang  mempengaruhi unsur kerja motor  adalah ....

 A. Kompresi, sistem bahan bakar, sistem pengapian

B. Kompresi, sistem kemudi, sitem pengereman

C. Sistem kemudi, ssitem penerangan

D. Sistem bahan bakar, sistem pengereman

E. Kompresi, usaha,  buang

19.  Dibawaah  ini  yang  bukan terdapat dalam  alur  bahan  baka adalah..

A. Tangki bahan  bakar

B. Fuel filter

C. Fuel pump

D. Karnburator

E. Nozzle tester

20. ........adalah untuk mengurangi  jumlah  udara yang masuk   ke dalam  venturi  sehingga bahan  bakar menjadi kaya..

 A. Issas

B. Imass

C.Sistem cuk

D.Idle

E.Katup termostat

21.  ... Adalah untuk menjadikan campuaran bahan bakar mennjadi kuru (tipis)

A. Issas

B. Imass

C. Sistem cuk

D. Idle

E. Katup termostat

22. Sensor ini berfungsi untuk mendeteksi sisa oksigen yang keluar bersama gas buang.adalah..

A. Oksigen sensor

B. TPS

C. MAF sensor

D. Sensor detonasi

E. WTS

23. Berfungsi untuk  mendeteksi temperatur udara masuk yang kemudian dikirim ke ECU adalah..

A. Oksigen sensor

B. TPS

C. MAF sensor

D. Sensor detonasi

E. WTS

24. Berfungsi untuk menangkap getaran pada motor bakar akibat terjadinya detonasi

A. Sensor detonasi

B. MAF

C. WTS

D. TPS

E. Oksigen sensor

25. Dimanakah letak oksigen sensor...

A. Head silider

B. Blok silinder

C. Enginge mounting

D. Exhaust manifold

E. Trothle position

26. Sensor  air flow meter berada pad asistem efi dengan tipe...

A. Tipe A

B. Type L

C. Tipe D

D. Tipe Z

27. Karburator dengan jenis arus turun mempunyai kelebihan, yaitu …..

A. Konstruksi lebih sederhana                  

C. Tidak ada kerugian gravitasi

B. Perawatan mudah

D. Adanya gaya gravitasi

E.harga terjangkau

28.  Untuk menaikkan putaran idel pada saat mesin masih dingin dan katup cuk dalam keadaan menutup maka pada karburator dilengkapi dengan sistem …..

A. Choke system             

B. Fast idle mechanism

C.  Thermostatic valve

D.  Deceleration fuel cut  off system

E. Low speed system

29.  Sistem ini didasarkan pada pengukuran tekanan udara yangmasuk kedalam manifold pemasukan adalah efi dengan tipe ..

A. TIPE D-tronik

B. Tipe L-tronik

C. Tipe E

D. Tipe U

E. Tipe C

 

Jawaban ( Jawaban ini adalah versi penulis)

1. C

2. B

3. D

4. E

5. C

6. A

7. B

8. E

9. A

10. D

11. A

12. A

13. B

14. B

15. A

16. C

17. B

18. A

19. E

20. C

21. C

22. A

23. E

24. A

25. D

26. B

27. C

28. B

29. A

2 komentar untuk "Soal + Jawaban Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan Otomotif"